Header Ads

Safari Jum'at Polda Sumsel di Masjid Al- Amaliah

Sriwijaya Radio - Safari Jum'at Polda Sumsel di Masjid Al- Amaliah Jalan Aroidillah kel.20 Ilir kec. Ilir Timur I Palembang.


Kegiatan Safari Jumat ini merupakan rangkaian dari kegiatan Jum'at Berkah  Progam Kapolda Sumsel Irjen Pol Drs. Priyo Widyanto, M.M., dimana Kapolda mengajak jajaran serta personil untuk melaksanakan sholat jumat bersama di tengah masyarakat.


Pada Safari Jumat kali ini, Wakapolda Sumsel Brigjen Pol Rudi Setiwan, S.IK, S.H, M.H., berkesempatan melaksanakan sholat jumat bersama jamaah masyarakat sekitar Masjid Al Amaliah Jalan Aroidillah.


Hadir mendampingi Wakapolda melaksanakan sholat Jumat Karo rena, Dirsamapta, Dir Krimsus DirPamobvit, Dir Tahti, Kapolsek. IT I,serta masing2 Staff satker Polda Sumsel. 

Tiada hari seindah jumat dan tiada kata seindah dzikir tiada ibadah seindah sholat. Begitu besar makna kalimat tersebut hendaklah kita teruslah bersyukur di hari jumat dengan melakukan hal- hal positif dengan berbuat baik kepada sesama. Salah satu rasa syukur Polda Sumsel setiap hari jumat ialah melakukan kegiatan safari jumat  bersama,  Irwasda Sumsel Kombes Pol. Drs. Dody Marsidy, M.Hum, CFra yg di dampingi dirreskrimum, dir lantas,  ka rumkit dokkes, ka SPKT,  dan staf serta hadir kapolsek Kertapati dan personil polsek Kertapati. Kegiatan safari jumat  bersama (9-1-2020) berlokasi di masjid al falah Kertapati. Semoga dengan kegiatan ini dapat semakin mempertebal keimanan kita dan mendekatkan hubungan yg baik antara polda sumsel dengan masyarakat untuk menciptakan situasi kondisi yg aman dan kondusif di wilayah kota palembang sumatera selatan.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.