Header Ads

Pemkot Palembang Kembali Lantik 93 Pejabat


SRIWIJAYA RADIO - Pemerintah Kota Palembang kembali melantik puluhan pejabat di lingkungan Pemkot. Kali ini ada 93 pejabat yang berasal dari beberapa SKPD.

Dalam kesempatan itu, Wakil Walikota PalembangHarnojoyo berpesan pada pejabat yang dilantik agar dapat meningkatkan kinerjanya.

"Dari 41 pejabat Dispenda yang dilantik ini, diharapkan agar dapat meningkatkan PAD nya. Begitu pula dari Dinas Kebersihan, agar terus mempertahankan adipura," imbau Harno yang mewakili Walikota Palembang melantik pejabat, di Ruang Parameswara, Kamis (26/9/2013). 


Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.